fbpx

EV Charger Tenaga Surya

EV Charger Tenaga Surya​

renewable-energy

Apa itu EV Charger Tenaga Surya​​ ?

EV Charger Tenaga Surya merupakan harapan baru untuk menciptakan udara lingkungan yang lebih bersih, Kami memadukan Sistem Tenaga Surya dengan Kendaraan Listrik yang sekarang jumlahnya yang sudah semakin banyak.
Desain yang memanfaatkan ruang dan lahan yang ada, kami akan hadirkan hasil yang maksimal dan pastinya kenyamanan dan keamanan akan menjadi prioritas utama kami.
Atap sebuah garasi satu kendaraaan listrik kurang lebih bisa diinstal 2000Wp yang mana bisa menghasilkan listrik dikisaran 8000Wh – 10000Wh dalam satu hari.
Sudah saatnya kita beralih ke energi yang lebih ramah lingkungan.

EV CHARGER

Produk ini menggabungkan Hybrid Solar System dengan baterai dan EV Charger, dimana sinar radiasi matahari yang akan dirubah menjadi listrik oleh panel surya dan disimpan didalam baterai. System ini akan memberikan anda kenyamanan dan keyakinan anda bahwa tagihan listrik anda tidak akan meledak.

Kami didukung produsen, pabrikan dan EPC yang mempunyai pengalaman di bidang EV Charger dan Sistem Tenaga Surya, percayakan kebutuhan anda akan EV Charger kepada kami.

OUR PRODUCT PARTNER

Kualitas dari hasil berkaitan dengan efisiensi dan performance dari sebuah sistem renewable energi dan sistem produksi tergantung dari komponen dan alat penunjangnya. AJIPower® selalu mengutamakan menggunakan produk-produk dari merek yang ternama dan berada di Tier-1 list berdasar dari Review Internasional, percayakan kebutuhan Energi Terbarukan dan Sheet Metal Part dan Mesin kepada kami.
Dapatkan penawaran dan solusi yang terbaik mengenai produk energi terbarukan anda kepada kami.

Have a question? Contact Us !
error: Alert: Content selection is disabled!!